• Latest
  • Trending
  • All
Makima Perwujudan Animasi Sempurna dari R.A Kartini

Makima Perwujudan Animasi Sempurna dari R.A Kartini

Januari 22, 2026
Disorot Dunia, Konflik Cek Bocek Kini Jadi Atensi Aliansi Tambang Global (MSAA)

Disorot Dunia, Konflik Cek Bocek Kini Jadi Atensi Aliansi Tambang Global (MSAA)

Januari 22, 2026

STOP! Bung Agustinus Yekwam Teriak ke Negara: Jangan Tukar Tanah Adat Tambrauw dengan Sawit dan Senjata

Januari 22, 2026

GMNI Gugat Tata Kelola SAMSAT Mimika, Kendaraan Plat Luar Dinilai Cederai Keadilan Fiskal

Januari 22, 2026

Pembangunan Infrastruktur di Mimika Sering Tidak Tepat Sasaran, Bupati Diminta Beri Teguran Keras kepada Dinas Pekerjaan Umum dan Penata Ruang

Januari 22, 2026
Gerak Bersama, Sumbawa Unggul: Penguatan Infrastruktur sebagai Fondasi Pembangunan Daerah yang Merata

Gerak Bersama, Sumbawa Unggul: Penguatan Infrastruktur sebagai Fondasi Pembangunan Daerah yang Merata

Januari 22, 2026

Daftar Resmi Hari Penting Nasional Tahun 2026 sebagai Referensi Agenda Publik

Januari 20, 2026
Dampak Positif Bioenergi terhadap Pengurangan Emisi Karbon

Dampak Positif Bioenergi terhadap Pengurangan Emisi Karbon

Januari 20, 2026

Junk Fee: Ilusi Angka dan Remah Konsumsi Digital

Januari 18, 2026
Ibadah Syukur ke-89 Tahun Pekabaran Injil, Keluarga Besar A3 Mimika Teguhkan Iman dan Persaudaraan Lewat Ibadah Bersama

Ibadah Syukur ke-89 Tahun Pekabaran Injil, Keluarga Besar A3 Mimika Teguhkan Iman dan Persaudaraan Lewat Ibadah Bersama

Januari 20, 2026

“YESUS – Sang Pencipta Impian” Karya Yulianus Mote Hadirkan Perspektif Rohani tentang Makna Impian

Januari 18, 2026

DPC GMNI Kabupaten Mimika dan Pemerintah Distrik Mimika Barat Jauh Perkuat Sinergi Pembangunan

Januari 18, 2026
MUSRENBANG KAMPUNG NAWARIPI TAHUN 2025 DESA MANDIRI NAWARIPI MENUJU DESA SWASEMBADA NAWARIPI

MUSRENBANG KAMPUNG NAWARIPI TAHUN 2025 DESA MANDIRI NAWARIPI MENUJU DESA SWASEMBADA NAWARIPI

Januari 20, 2026
  • Pengelola
  • Pedoman Pemberitaan
Jumat, Januari 23, 2026
  • Login
Siasat
  • Home
  • Peristiwa
  • Nusantara
  • Ekonomi Bisnis
  • Budaya
No Result
View All Result
Siasat
No Result
View All Result
Home Opini

Makima Perwujudan Animasi Sempurna dari R.A Kartini

in Opini
0
Makima Perwujudan Animasi Sempurna dari R.A Kartini
24
SHARES
269
VIEWS
Share on FacebookShare on Whatsapp

Oleh : Mohammad Nur Al Rafi

Salah satu anggota KKWP ( Keluh Kesah Wibu Pantura ) dari Tim Shiro ( Region Tegal-Brebes ) si Bung Rafi mengulas pandangannya terkait Makima dan RA Kartini. Yuk simak ulasan beliau dari tulisannya.

RelatedPosts

Gerak Bersama, Sumbawa Unggul: Penguatan Infrastruktur sebagai Fondasi Pembangunan Daerah yang Merata

Junk Fee: Ilusi Angka dan Remah Konsumsi Digital

Kedaulatan Rakyat Tak Bisa Diwakilkan: Menjaga Amanat Rakyat sebagai Fondasi Demokrasi yang Berdaulat

Makima adalah salah satu karakter penting dalam anime dan manga Chainsawman. Kehadirannya di episode awal Chainsawman menyita perhatian penonton. Bagaimana tidak seorang wanita yang memiliki jiwa dominan, feminis dan memiliki jiwa kepemimpinan tinggi.

Tak khayal banyak orang yang terutama penonton Chainsawman menyukai karakter satu ini. Walau di sisi lain banyak juga yang tak menyukai nya karena sifatnya begitu Manipulatif seakan akan menjadikan teman-temannya hanya sebuah alat untuk dirinya yang memiliki hasrat untuk menjadi iblis terkuat dan mengalahkan “Four Horseman” lainnya.

Karakter Makima begitu ikonik di dunia Anime, karena sifatnya yang jarang ada di karakter wanita di anime anime lainnya. Di sisi lain penampilan yang simpel seperti rambut merah, ponytail, serta baju hitam putih seperti orang kantoran membuat nya begitu disukai banyak kalangan penonton karena mudah untuk di Cosplay.

Berbicara tentang Makima, ada salah satu karakter yang cukup mirip dengan Makima, bukan dari sifat Manipulatif nya namun sifat Berani, Kuat dan Feminis. Tak lain dan tak bukan ialah Raden Ajeng Kartini salah satu tokoh pahlawan Nasional Indonesia yang memperjuangkan Hak Hak wanita pada masa kolonial belanda.

Kartini hidup dalam lingkungan adat dan kolonialisme. Ia tidak memegang kekuasaan formal, tidak memiliki pasukan, dan tidak pula ditakuti secara fisik. Namun seperti Makima, Kartini memahami satu hal penting, yaitu pengaruh tidak selalu lahir dari kekerasan. Kartini memilih kata-kata sebagai senjata. Surat-suratnya menjadi bentuk perlawanan yang tenang, sopan, namun menghantam langsung akar ketidakadilan.

Jika Makima mengendalikan lewat struktur dan rasa takut, Kartini bergerak lewat kesadaran dan harapan. Keduanya sama sama sadar akan posisi mereka sebagai perempuan di dunia yang dikendalikan laki-laki dan kekuasaan. Bedanya, Makima memilih menjadi pusat kendali, sementara Kartini memilih membuka jalan bagi orang lain agar kelak bisa berdiri sejajar.

Dalam konteks ini, Makima dapat dibaca sebagai bayangan gelap dari perjuangan Kartini. Ia adalah kemungkinan lain: perempuan yang memiliki kebebasan penuh, tetapi menggunakan kebebasan itu untuk menguasai, bukan membebaskan. Kartini memperjuangkan hak perempuan agar menjadi manusia seutuhnya, sedangkan Makima melihat manusia lain sebagai alat yang harus patuh.

Namun justru dari kontras itulah keduanya terasa saling merefleksikan. Kartini dan Makima sama-sama kuat, sama-sama cerdas, dan sama sama lahir dari dunia yang keras. Perbedaannya terletak pada arah. Kartini menatap masa depan dengan harapan, sementara Makima menatap dunia dengan kendali dingin tanpa empati.

Dan mungkin, di sanalah kita bisa membaca Makima bukan sekadar sebagai antagonis, tetapi sebagai peringatan bahwa kekuatan tanpa kemanusiaan hanya akan melahirkan dominasi. Bukan pembebasan sesuatu yang sejak awal diperjuangkan Kartini dengan sunyi sepi.

Tags: Animasi R.A Kartini
Share10SendShare
Redaksi

Redaksi

  • Trending
  • Comments
  • Latest
Mahasiwa KKL UNSA Desa Pemasar Adakan Sosialisasi dan Pelatihan Pembuatan Pupuk Organik

Mahasiwa KKL UNSA Desa Pemasar Adakan Sosialisasi dan Pelatihan Pembuatan Pupuk Organik

Agustus 1, 2023
Che Guevara: Jika Anda Bergetar dan Geram Setiap Melihat Ketidakadilan, Maka Anda Adalah Kawan Saya

Che Guevara: Jika Anda Bergetar dan Geram Setiap Melihat Ketidakadilan, Maka Anda Adalah Kawan Saya

Agustus 26, 2022

PT. TAS. Gelar Pertemuan Lanjutan dengan Masyarakat Adat Mimika Barat Jauh, Bahas Operasional Perkebunan Kelapa Sawit

Desember 15, 2025
DPD PSI Pemalang Apresiasi langkah KPK dalam OTT terhadap Sejumlah Pejabat Pemkab Pemalang

DPD PSI Pemalang Apresiasi langkah KPK dalam OTT terhadap Sejumlah Pejabat Pemkab Pemalang

1
Ramaikan Hari Kemerdekaan, Karang Taruna Limbangan Adakan Lomba Layang-layang

Ramaikan Hari Kemerdekaan, Karang Taruna Limbangan Adakan Lomba Layang-layang

1
Wujud Solidaritas, IKA SMANCO galangkan Santunan Muharam Anak Yatim

Wujud Solidaritas, IKA SMANCO galangkan Santunan Muharam Anak Yatim

1
Makima Perwujudan Animasi Sempurna dari R.A Kartini

Makima Perwujudan Animasi Sempurna dari R.A Kartini

Januari 22, 2026
Disorot Dunia, Konflik Cek Bocek Kini Jadi Atensi Aliansi Tambang Global (MSAA)

Disorot Dunia, Konflik Cek Bocek Kini Jadi Atensi Aliansi Tambang Global (MSAA)

Januari 22, 2026

STOP! Bung Agustinus Yekwam Teriak ke Negara: Jangan Tukar Tanah Adat Tambrauw dengan Sawit dan Senjata

Januari 22, 2026
Siasat

Copyright © 2023 Siasat.ID.

Navigate Site

  • Pengelola
  • Pedoman Pemberitaan

Follow Us

No Result
View All Result
  • Home
  • Peristiwa
  • Nusantara
  • Ekonomi Bisnis
  • Budaya

Copyright © 2023 Siasat.ID.

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In