Hj. Dewi Noviany Gerakkan Strategi Terpadu untuk Atasi Kemiskinan di Sumbawa
Sumbawa, Siasat ID - Hj. Dewi Noviany menegaskan komitmennya untuk menurunkan angka kemiskinan di Kabupaten Sumbawa melalui berbagai program strategis. Ia menyampaikan bahwa peningkatan kesejahteraan masyarakat membutuhkan kolaborasi antara pemerintah, ...